Prediksi Kebangkrutan Perusahaan (Teori, Metode, Implementasi)

Abadi, Muhammad Taufiq and Misidawati, Dwi Novaria (2023) Prediksi Kebangkrutan Perusahaan (Teori, Metode, Implementasi). Zahir Publishing, Pekalongan. (In Press)

[img] Text
buku Prediksi Kebangkrutn perusahaan.pdf

Download (808kB)

Abstract

Kebangkrutan adalah suatu kondisi disaat perusahaan mengalami ketidakcukupan dana untuk menjalankan usahanya atau dapat diartikan juga kebangkrutan sebagai kegagalan perusahaan dalam menjalankan operasi perusahaan untuk menghasilkan laba, Prediksi kebangkrutan berfungsi untuk memberikan panduan bagi pihak yang berkepentingan tentang kinerja keuangan perusahaan apakah akan mengalami kesulitan atau tidak dimasa yang akan datang. Bagi pemilik perusahaan dapat digunakan untuk memutuskan apakah ia akan tetap mempertahankan kepemilikannya di perusahaan tersebut atau menjualnya dan kemudian menanamkan modalnya di tempat lain. Salah satu bab dalam buku ini berusaha mengetahui dan menghitung skor financial distress dengan menggunakan rasio keuangan model Altman Z-Score. Mengetahui rasio likuiditas, profitabilitas, leverage, uji pasar, aktivitas secara signifikan akan berkontribusi pada persamaan diskriminan. Serta apakah terdapat perbedaan yang signifikan model altman Z-Score dalam memprediksi financial distress pada perusahaan sub sektor hotel, restoran, pariwisata syariah yang terdaftar di index saham syariah indonesia sebelum masa pandemi dan selama pandemi covid-19.. Melalui nuku ini, penulis melakukan pembahasan dan analisis model prediksi kebangkrutan perusahaan yang dilengkapi penjelasan secara terukur dan berdasarkan histori yang ada. Tentunya buku ini dapat menjadi salah satu refrensi “andalan” bagi dosen dan mahasiswa dan siaapapun yang ingin mendalami Potensi Kebangkrutan perusahaan secara holistic.

Item Type: Book
Editors:
EditorsEmail
Mubarok, Muhammad Sultanmuhammad.sultan.mubarok@uingusdur.ac.id
Uncontrolled Keywords: kebangkrutan perusahaan, model diskriminan,model camel, rasio keuangan
Subjects: 300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 332.75 Bankruptcy/Bangkrut, Kebangkrutan, Pailit
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Perbankan Syariah
Depositing User: Abadi M Taufiq
Date Deposited: 07 Feb 2023 01:35
Last Modified: 07 Feb 2023 01:35
URI: https:///id/eprint/774

Actions (login required)

View Item View Item